Paket Program Grup (rombongan) LC Kampung Inggris Pare
Program rombongan siap wujudin mimpi kamu dan teman-temanmu!
Metode Pembelajaran
Kampung Inggris menggunakan metode pembelajaran yang dikembangkan secara ekslusif. Proses belajar berlangsung secara interaktif dan fokus pada perkembangan kemampuan speaking member.
Paket Program Grup (rombongan) LC Kampung Inggris Pare
Paket program yang kami rancang khusus yang LC sediakan untuk kamu yang ingin datang belajar bersama teman kuliah, teman sekolah, teman kerja atau pun kelompok dan komunitas yang kamu miliki. Pembelajaran yang kami berikan akan ber dokus pada tujuan mu yang dikemas dalam metode yang FUN dan juga seru sehingga kamu bisa menikmati setiap materi yang diberikan dan pastinya akan lebih cepat dalam menangkap materi yang diberikan.
Paket-paket program yang bisa kamu jadikan pilihan untuk belajar bahasa inggris secara berkelompok (grup) :
Program pertama yang bisa menjadi pilihanmu bersama dengan rombongan adalah Intensive English Program. Materi pembelajaran yang akan didapatkan sudah sangat lengkap mulai dari vocabulary, grammar, speaking dan juga pronunciation. Untuk level pembelajaran akan ditentukan berdasarkan hasil placement test yang dilakukan di awal program. Pembelajaran dilakukan dengan sangat intensive mulai dari pagi hingga malam dengan jam pembelajaran yang sangat padat. Durasi belajar yang bisa kamu ikuti adalah satu minggu hingga satu bulan.
Fasilitas yang didapatkan pada program intensive ini adalah sebagai berikut:
- English Camp / Asrama English Area
- Integrated Class (6 X Pertemuan Perhari, 4 di Kelas & 2 di Camp / Asrama)
- Modul
- Buku Catatan
- Certificate
- KAOS LC Kampung Inggris
JIka kamu menghendaki untuk benar-benar bisa fokus belajar tanpa memikirkan hal lain seperti makan dan laundry Paket Full Service merupakan pilihan yang tepat. Untuk materi pembelajaran yang akan kamu dapatkan sama dengan paket intensive english program yaitu mulai dari vocabulary, grammar, speaking dan juga pronunciation. Durasi waktu yang bisa kamu pilih adalah satu minggu sampai dengan satu bulan.
Fasilitas yang didapatkan pada paket program full service ini adalah sebagai berikut:
- Makan 3X Sehari
- Laundry
- Camp English Area
- Integrated Class (6 X Pertemuan Perhari, 4 di Kelas & 2 di Camp / Asrama)
- Modul
- Buku Catatan
- Certificate
- KAOS LC Kampung Inggris
Kamu sedang mengincar score TOEFL yang akan kamu gunakan untuk melamar pekerjaan atau pun mencari beasiswa melanjutkan study? Dan kamu ingin belajar bersama teman-teman secara bersamaan? Paket ini merupakan pilihan yang pas untuk kamu dan rombongan mu. Materi yang akan kamu dapatkan di kelas TOEFL adalah stucture, reading, writing dan juga kelas vocabulary. Kamu juga akan mendapatkan kesempatan melakukan pre test, post test dan juga final test yang bisa kamu jadikan indikator perkembangan skor TOEFLmu.
Fasilitas yang didapatkan pada paket TOEFL ini adalah sebagai berikut:
- Camp English Area
- Integrated Class (6 X Pertemuan Perhari, 4 di Kelas & 2 di Camp / Asrama)
- Modul
- Buku Catatan
- Certificate
- KAOS LC Kampung Inggris
Jika tiga pilihan program tersebut belum memenuhi kebutuhan rombongan mu, kamu bisa juga memilih paket custom yang benar-benar disesuaikan dengan kebutuhanmu.
- Jumlah peserta pada paket program rombongan ini minimal adalah 15 orang (1 kelas)
- Pendaftaran bisa dilakukan sewaktu-waktu
- Booking program (pemastian keberangkatan) selambat-lambatnya dilakukan satu bulan sebelum jadwal kelas yang diminta dimulai
Sekolah dan Perusahaan yang Belajar di Kampung Inggris LC
Ini Kata Media tentang Kampung Inggris LC
Intip Keseruan Belajar di Kampung Inggris LC
Kata LC-ers tentang Kampung Inggris LC...
Alhamdulillah, after finishing the English Master Program for 4 months, I get many things about friendship, leadership, independent, and have many different perspective.